أسرة الطلبة الأتشيين بالسودان

RSS
KELUARGA MAHASISWA ACEH (KMA) SUDAN Po. Box 12146 Khartoum Sudan 12223 E-mail: kma.sudan@gmail.com Mobile: +249927876016

Minggu, 18 Maret 2012

CARA PRAKTIS MENGETIK 10 JARI DAN MENGOPERASIKAN KOMPUTER

(Oleh: Tgk Zulkarnaini Ahmad, S.Pd.I)

TUTORIAL MENGETIK 10 JARI
Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam mengetik 10 jari diantanya:
ü  Konsentrasi
ü  Kuasai Bahasa Inggris
ü  Santai jangan terburu-buru
ü  Pelajari setiap hari
Sumber Gambar di sini
Tugas masing-masing jari:

Tangan kiri:
Tangan Kanan:
Jari Kelingking     : 1, Q, A, Z, Ctrl, Shift, Caps Lock, Tab `~ dan Esc.

Jari Manis  : 2, W, S, X, Alt.

Jari Tengah          : 3, E, D, C.

Jari Telunjuk       : 4, R, F, V & 5, T, G,B.

Ibu jari                : Space

Ibu jari                : Space

Jari Telunjuk       : 6, Y, H, N & 7, U, J,M.  

Jari Tengah          : 8, I, K, ,(koma).

Jari Manis  : 9, O, L, .(titik).

Kelingking   : 0, P ; / - [ ‘ = ], Backspace, Delete, Enter , Shift dll.        

Dalam mengoperasikan komputer sebuah keyboard memiliki peranan sangat penting, bahkan tanpa keyboard sebuah PC (Personal Computer) belum bisa dibilang satu unit komputer, karena sebuah komputer terdiri dari CPU, keyboard, mouse, monitor, UPS, dan perangkat pendukung lainnya.

keyboard memiliki key yang disusun ke dalam bagian sebagai berikut :
A. Alphanumeric Key/ Typing Key (Tombol Ketik) A-Z.
B. Numerik Keypad (Tombol Angka) 1-9.
C. Function Key (Tombol Fungsi) F1-F12.
D. Control Key (Tombol Kontrol) : tanda panah, home,end, insert, delete, page up, page down, Control (Ctl) ,Alternate ( Alt), Escape(Esc)dll.

Selain itu, dalam menggunakan aplikasi Ms. Office (khususnya MS. Word) ada beberapa tombol Keyboard yang mempunyai fungsi apabila dikombinasikan atau digabungkan dengan tombol lainnya, contoh seperti di bawah ini :


Ctrl + A = Select All
Ctrl + B = Bold
Ctrl + C = Copy
Ctrl + D = Font
Ctrl + E = Center Alignment
Ctrl + F = Find
Ctrl + G = Go To
Ctrl + H = Replace
Ctrl + I = Italic
Ctrl + J = Justify Alignment
Ctrl + K =Insert Hyperlink
Ctrl + L = Left Alignment
Ctrl + M = Hanging Indent
Ctrl + N = New
Ctrl + O = Open
Ctrl + P = Print
Ctrl + Q = Normal Style
Ctrl + R = Right Alignment
Ctrl + S = Save / Save As
Ctrl + T = Left Indent
Ctrl + U = Underline
Ctrl + V = Paste
Ctrl + W = Close
Ctrl + X = Cut
Ctrl + Y = Redo
Ctrl + Z = Undo
Ctrl + 1 = Single Spacing
Ctrl + 2 = Double Spacing
Ctrl + 5 = 1,5 lines
Ctrl + }/] = Memperbesar Ukuran Huruf
Ctrl + {/[ = Memperkecil Ukuran Huruf
Ctrl + Esc = Start Menu
Shift + F3 = Gonta –ganti bentuk hufuf yg di inginkan
Ctrl + Alt +  F = insert Footnote
Ctrl + Alt + Del = Renstart Computer
Alt + F4 : Menutup item aktif, atau keluar dari program aktif
Alt + Spacebar : Buka menu shortcut untuk jendela aktif
Alt + Tab : Beralih antara item yang terbuka
Alt + Esc : Cycle
(putaran) melalui item dalam urutan yang mereka telah dibuka
Ctrl + Shift + D = Double Undreline
Alt + Shift + D = Memasukkan tanggal
F1 : Menjalankan fungsis pertolongan yang disediakan pada Word
F2 : Memindahkan teks atau objek yang dipilih
(Rename)
F3 : Menjalankan perintah AutoText
F4 : Mengulangi perintah sebelumnya
F5 : Menjalankan perintah Find and Replace atau Goto
F6 : Menjalankan Perintah Other Pane
F7 : Memeriksaan kesalahan ketik dan ejaan teks
F8 : Awal perintah penyorotan/pemilihan teks atau objek
F9 : Mengupdate Field (Mail Merge)
F10 : Mengaktifkan Menu
F11 : Memasukkan field berikutnya (Mail Merge)
F12 : Mengaktifkan dialog Save As
Ctrl + Right Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal kata berikutnya
Ctrl + Left Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal kata sebelumnya
Ctrl + Down Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal paragraf berikutnya
Ctrl + Up Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal paragraf sebelumnya

Esc : Membatalkan dialog / perintah
Enter : Melaksanakan pilihan atau mengakhiri suatu paragraf
Tab : Memindahkan teks sesuai dengan tanda tab yang ada pada ruler horizontal
Windows : Mengktifkan Menu Start
Shortcut : Mengaktifkan shortcut pada posisi kursor
Delete : Menghapus 1 karakter di sebelah kanan kursor
Backspace : Menghapus 1 karakter di sebelah kiri kursor
Insert : Menyisip karakter di posisi kursor
Home : Memindahkan posisi kurosr ke awal baris
End : Memindahkan posisi kurosr ke akhir baris
Page Up : Menggulung layar ke atas
Page Down : Menggulung layar ke bawah
Up : Memindahkan kursor 1 baris ke atas
Down : Memindahkan kursor 1 baris ke bawah
Left : Memindahkan kursor 1 karakter ke kiri
Right : Memindahkan kursor 1 karakter ke kanan
Num Lock On : Fungsi pengetikan angka-angka dan operator matematik aktif
Num Lock Off : Fungsi tombol navigasi aktif
Shift + F10 : Membuka menu pintas, sama seperti mengklik kanan
Alt : Penekanan tombol yang tidak dikombinasikan dengan tombol lain hanya
berfungsi untuk mengaktifkan atau memulai penggunaan menu bar
Shift + Delete : Menghapus item yang dipilih secara permanen tanpa menempatkan item dalam Recycle Bin


Khartoum-Sudan,18/03/2012 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima Kasih Atas Komentar Anda

Site Info

Foto saya
Tapeubeudoh Marwah Bangsa..!!

Pengikut

Tapeubeudoh Marwah Bangsa...
PlanetBlog - Komunitas Blog Indonesia
Blog Directory & Search engine
PlanetBlog - Komunitas Blog Indonesia